Apakah Doa dan Usaha Bisa Mengubah Takdir?

Terkadang kita mendengar keluhan seseorang bahwa saya sudah beribadah dengan sungguh-sungguh shalat, puasa, tapi tetap saja dia miskin, fakir, dan tidak memiliki apa-apa seperti halnya orang lain. Ah … mungkin inilah yang sudah ditakdirkan oleh Allah untuk saya. Dan mungkin Allah memang sudah menetapkan nasibku seperti ini.

Sebagaimana yang kita ketahui bersama, mempercayai qada dan qadar adalah rukun iman yang ke enam atau yang paling terakhir, hukumnya wajib dipercayai, diyakini dan diamalkan dengan sebenar-benarnya.
Namun qada dan qadar ini mendatangkan dua efek, kesan, dan pengaruh yang saling kontradiktif apabila seseorang tidak memahami dengan betul akan makna takdir ilahi. Kedua kesan ini adalah:

Kisah Hikmah tentang Kesempurnaan

Suatu hari seorang murid bertanya kepada gurunya: "Wahai tuan guru, bagaimana cara agar kita mendapatkan sesuatu yang paling sempurna dalam kehidupan ini...?

Manfaat Sholat Fardlu di Awal Waktu

Semangat pagi sobat!
Sebagai seorang muslim, alangkah indahnya kalau kita saling berbagi pengetahuan dan saling memotivasi dalam ibadah kita kepada Sang Pencipta.
Nah saya ingin share mengenai beberapa manfaat dibalik sholat fardlu dan hikmahnya supaya kita senantiasa termotivasi menjaganya dan semoga Allah SWT ridho. Barang siapa yang mengerjakan sholat fardhu di awal waktu maka : 

1. Ia akan di cintai Allah
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Wisnu Widhi Wiwoho | Visit Wisnu Blog